Pochettino Janji Tottenham Belanja Empat Pemain
Rero Rivaldi | 10 Agustus 2017 08:10
Bola.net - - Bos , Mauricio Pochettino, memastikan pada fans bahwa mereka akan merekrut minimal empat pemain sebelum Agustus berakhir.
Runner-up Premier League musim lalu belum juga mendatangkan pemain anyar usai melepas Kyle Walker, Nabil Bentaleb, Clinton N'Jie, dan Federico Fazio.
Spurs enggan mengikuti jejak para rival mereka, yang melakukan belanja besar di musim panas, namun Pochettino memastikan akan ada wajah baru di timnya sebelum bursa kali ini ditutup.
Pasti, kami akan belanja. Kami akan memperkuat tim kami dan merekrut pemain yang bisa membantu kami bertarung. Kami membutuhkan energi baru di dalam tim. Kami percaya bisa kembali bersaing musim depan, namun kami memang wajib memberi energi baru tiap musim, tutur Pochettino di talkSPORT.
Saya yakin itu akan terjadi dan kami akan merekrut pemain sebelum akhir bursa transfer. Kami bekerja keras untuk itu dan memastikan kami akan menambah pemain, mungkin tiga atau empat. Tunggu saja sebentar lagi.
Bursa transfer sudah sedikit tenang sekarang. Tim besar lainnya sudah hampir menghabiskan semua uang mereka, dan kini adalah momen kami. Tipe pemain yang kami inginkan amat spesifik dan sulit untuk mewujudkannya lebih cepat. Namun kami tetap tenang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 9 Agustus 2017, 12:00
-
Tottenham Saingi Juventus untuk Cancelo
Liga Inggris 9 Agustus 2017, 10:20 -
Conte Ngebet Inginkan Danny Rose
Liga Inggris 9 Agustus 2017, 09:10 -
Neville Pertanyakan Kesiapan MU, City, Spurs dan Chelsea
Liga Inggris 8 Agustus 2017, 18:48 -
Wright: Bale Tak Usah ke Manchester United
Liga Inggris 8 Agustus 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39