Pimpin Klasemen, Navas Minta City Tak Besar Kepala
Editor Bolanet | 25 Agustus 2015 11:30
City mengalahkan Everton 2-0 di Goodison Park pekan lalu dan kini mereka memimpin klasemen sementara Premier League.
Gol dari Aleksandar Kolarov dan Samir Nasri di babak kedua membantu City mencetak total delapan gol musim ini dan belum kemasukan satu pun di tiga pertandingan.
Tidak hanya kami sudah memenangkan tiga pertandingan, kami juga tidak kemasukan gol dan membuat banyak peluang. Kami amat bahagia. Ini merupakan kemenangan yang amat penting dan kami membuat dua gol yang indah. Kami bekerja amat keras di sesi latihan dan beruntung bisa meraih tiga poin ini, jelas Navas pada Daily Mail.
Kami harus terus bermain seperti ini, berusaha bertahan dengan baik dan juga membuat banyak peluang. Inilah cara yang bisa kami lakukan untuk terus menang, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- 'Liverpool Harus Maksimalkan Benteke Agar Tembus Empat Besar'
- Jadi Tukang Bully di MU, Pemain Ini Bangga
- Cuma Jadi Cadangan, Kapten Arsenal Akui Tak Betah
- Hazard Tak Ketinggalan Komentari Debut Gemilang Pedro
- Kompany: Belum Waktunya City Pikirkan Trofi Juara
- Cetak Gol ke Gawang West Brom, Ini Penjelasan Azpilicueta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Minta Pasukannya Untuk Tetap Konsisten
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 16:27 -
Redknapp: Kebangkitan Kompany Jadi Kunci City
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 12:38 -
Hart: City Adalah Tim Yang Lapar
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 12:32 -
Ingatkan Rival, Pellegrini Sebut City Bisa Lebih Buas
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 09:49 -
Menang Lagi, Manuel Pellegrini Puas dengan Penampilan City
Liga Inggris 24 Agustus 2015, 05:06
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39