Phillips Peringatkan Rival-rival Chelsea Soal Kebangkitan Hazard
Dimas Ardi Prasetya | 5 Oktober 2017 20:50
Bola.net - - Eks winger Manchester City Shaun Wright-Phillips memperingatkan para klub rival bahwa Eden Hazard akan segera bangkit dan kembali meneror mereka dalam perburuan gelar juara musim ini.
Winger 26 tahun tersebut mengalami cedera pada engkelnya pada Juni lalu. Hazard lantas diprediksi harus absen merumput selama sekitar tiga bulan.
Ia kemudian bisa kembali tampil mulai akhir Agustus kemarin. Manajer The Blues Antonio Conte juga telah memainkannya di delapan pertandingan sejauh ini.
Ia juga ikut bermain saat The Blues menjamu City. Namun saat itu ia gagal menunjukkan performa terbaiknya dan Conte pun menariknya di pertengahan babak kedua.
Namun menurut Phillips, Hazard akan segera kembali ke performa terbaiknya. Ia pun akan meneror tim-tim lawan seperti sebelum ia cedera dan akan membuat Chelsea semakin tangguh.
Hazard akan selalu bermain dengan cara yang sama, buka Phillips pada 888sport.
Ia telah memainkan begitu banyak pertandingan dalam dua tahun terakhir, jadi wajar jika ia mengalami sedikit penurunan performa karena kelelahan tapi begitu ia kembali kuat, ia selalu akan bermain dengan cara yang sama, dengan gaya yang tidak bisa dimatikan pada bek, terangnya.
Ia bisa mengubah jalannya pertandingan di atas kepalanya sendirian, pujinya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Muak Diberi Julukan The Special One
Liga Inggris 4 Oktober 2017, 23:26 -
Liverpool Bersaing Dengan Chelsea Untuk Gaet Bintang PSG
Liga Inggris 4 Oktober 2017, 20:53 -
Batshuayi Akui Diuntungkan Cedera Morata
Liga Inggris 4 Oktober 2017, 19:01 -
Merantau ke Tiongkok, Mantan Chelsea Ini Siap Kembali ke Eropa
Liga Inggris 4 Oktober 2017, 16:00 -
Legenda Inggris Kritik Cara Conte Perlakukan Striker Chelsea
Liga Inggris 4 Oktober 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39