Phil Neville: Fletcher Adalah 'Pengontrol' Ruang Ganti
Editor Bolanet | 24 Agustus 2014 11:52
Manchester United mengawali musim ini dengan hasil mengejutkan. Digadang-gadang akan tampil beda dan bangkit dari hasil musim lalu, Setan Merah justru kalah dari 1-2 dari Swansea City di kandang sendiri.
Kekalahan tersebut membuat banyak pendukung Setan Merah mulai dihantui rasa takut akan hasil buruk musim lalu. Bukan hanya pendukung, para pemain pun disebut mulai terbayang-bayang dengan hasil jeblok musim lalu.
Namun menurut adik kandung dari mantan kapten United, Gary Neville tersebut, dirinya sangat yakin bahwa Fletcher mampu menjadi 'pengontrol dan penjaga' kondisi ruang ganti United agar tetap kondusif.
Selama bertahun-tahun, mereka selalu memiliki homegrown player, dari class of 92 hingga era John O'Shea dan Wes Brown. Itu harus pemain yang telah lama dan paham betul struktur klub. Dan tak ada yang tahu itu lebih dari Darren Fletcher, tandasnya. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Khedira: Semuanya Masih Mungkin
Liga Spanyol 23 Agustus 2014, 23:10 -
United Segera Kirim Anderson Susul Nani
Liga Inggris 23 Agustus 2014, 22:58 -
De Gea: Rojo Akan Buktikan Kualitasnya
Liga Inggris 23 Agustus 2014, 22:52 -
Kontak Rojo, Di Maria Menimbang United?
Liga Inggris 23 Agustus 2014, 20:30 -
Susah Datangkan Pemain Top, Petinggi MU Dibela Legenda Liverpool
Liga Inggris 23 Agustus 2014, 20:25
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39