Pesepakbola 'Berakting', Ferdinand Sebut Memalukan
Editor Bolanet | 13 Maret 2014 11:24
Ferdinand menganggap tindakan seperti itu amat memalukan. Rupanya pemain belakang yang digosipkan akan pensiun di akhir musim ini itu mendapatkan inspirasi luar biasa, usai ia menyaksikan laga rugby antara Inggris dan Wales beberapa saat yang lalu.
Setelah melihat laga rugby antara Inggris dan Wales, melihat seorang pesepakbola berguling di atas lapangan setelah mendapatkan sedikit sentuhan di muka terlihat seperti tindakan yang memalukan, tutur Ferdinand di akun Twitter resminya.
Premier League sendiri belakangan ini banyak diwarnai oleh diving yang dilakukan oleh para pelakonnya. Dari United sendiri, Adnan Januzaj dan Ashley Young kerap dikenal sebagai pemain yang memiliki reputasi seperti itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fowler Yakin Liverpool Bisa Kalahkan Man United
Liga Inggris 12 Maret 2014, 23:35 -
Lucas Ingin Segera Beraksi Demi Piala Dunia
Piala Dunia 12 Maret 2014, 21:56 -
Liverpool Bersinar, Rooney Tersiksa
Liga Inggris 12 Maret 2014, 21:51 -
United Gagal Lolos 4 Besar, RVP Bisa Hengkang?
Liga Inggris 12 Maret 2014, 20:38 -
Rooney Dengan Senang Hati Kapteni Inggris
Piala Dunia 12 Maret 2014, 15:59
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39