'Pertahanan Arsenal Buat Lini Serang Liverpool Tak Berdaya'
Editor Bolanet | 5 November 2013 12:50
- Kemenangan penting berhasil diraih oleh saat akhir pekan lalu berhasil menumbangkan pesaing terdekat mereka, dengan skor 2-0 di Emirates Stadium.
Keberhasilan mencatatkan cleansheet melawan tim yang memiliki pasangan striker paling berbahaya di Premier League mendapatkan apresiasi dari Manajer Arsene Wenger. Ia merasa puas melihat anak asuhnya berhasil membuat lini serang The Reds yang dimotori Luis Suarez dan Daniel Sturridge tak berkutik.
Penampilan lini belakang kami sangat luar biasa. Kami membuat Daniel Sturridge, Luis Suarez, Steven Gerrard, Philippe Coutinho, dan Victor Moses tak berdaya, puji pria asal Prancis ini.
Mengapa kami berkembang sangat pesat di lini belakang? Yang paling utama adalah pengertian antar pemain telah semakin kuat. Teknik mereka juga semakin baik, begitu juga dengan pemahaman taktik masing-masing pemain.
Kekuatan lini pertahanan Arsenal akan kembali diuji pekan ini saat menghadapi dua lawan berat secara beruntun, yaitu Borussia Dortmund di ajang Liga Champions (06/11) dan Manchester United di kompetisi domestik (10/11).[initial]
(ars/mri)
Keberhasilan mencatatkan cleansheet melawan tim yang memiliki pasangan striker paling berbahaya di Premier League mendapatkan apresiasi dari Manajer Arsene Wenger. Ia merasa puas melihat anak asuhnya berhasil membuat lini serang The Reds yang dimotori Luis Suarez dan Daniel Sturridge tak berkutik.
Penampilan lini belakang kami sangat luar biasa. Kami membuat Daniel Sturridge, Luis Suarez, Steven Gerrard, Philippe Coutinho, dan Victor Moses tak berdaya, puji pria asal Prancis ini.
Mengapa kami berkembang sangat pesat di lini belakang? Yang paling utama adalah pengertian antar pemain telah semakin kuat. Teknik mereka juga semakin baik, begitu juga dengan pemahaman taktik masing-masing pemain.
Kekuatan lini pertahanan Arsenal akan kembali diuji pekan ini saat menghadapi dua lawan berat secara beruntun, yaitu Borussia Dortmund di ajang Liga Champions (06/11) dan Manchester United di kompetisi domestik (10/11).[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reina Bisa ke Barca Hanya Seharga 5 Juta Euro?
Liga Champions 4 November 2013, 18:22 -
Pemain Terbaik Liverpool di Mata Kolo Toure
Liga Inggris 4 November 2013, 16:17 -
Wenger Balas Kritikan di Atas Lapangan
Liga Inggris 4 November 2013, 14:45 -
Szczesny Sebut Arsenal Miliki Kualitas Juara
Liga Inggris 4 November 2013, 14:04 -
Arteta: Arsenal Makin Disegani Lawan
Liga Inggris 4 November 2013, 11:05
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39