'Permainan Coutinho Sangat Enak Dinikmati'
Editor Bolanet | 28 September 2016 15:00
Coutinho memang tampil gemilang pada laga tersebut, performa briliannya itu melanjutkan performa apik yang dia tunjukkan di awal musim ini. Selain mencetak satu gol, Coutinho juga berperan atas dua gol pertama The Reds.
The Reds sendiri tampil gemilang pada laga tersebut dan menang telak dengan skor 5-1.
Coutinho adalah pemain favorit saya di Premier League saat ini dan dia benar-benar menyenangkan untuk ditonton, ujarnya kepada BBC.
Coutinho mengatur dua gol pertama Liverpool dan kemudian mencetak gol yang benar-benar indah, sambungnya.
Saya benar-benar tertarik untuk tahu bagaimana Jurgen Klopp menjaga dia tetap segar di kampanye domestik Liverpool, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal: Curhat Sakho Bisa Fatal
Liga Inggris 27 September 2016, 23:10 -
Jadi Tim Paling Rakus Gol, Klopp Yakin Liverpool Bisa Tampil Lebih Bagus Lagi
Liga Inggris 27 September 2016, 21:15 -
Matip Ingin Pertahanan Liverpool Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 27 September 2016, 20:25 -
Matip Ingin Liverpool Ditakuti Semua Tim Lawan
Liga Inggris 27 September 2016, 19:32 -
Performa Menanjak, Lallana Dipuji Legenda Liverpool
Liga Inggris 27 September 2016, 17:30
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39