Perkuat Sektor Pertahanan, Arsenal Incar Bek Muda Schalke
Serafin Unus Pasi | 10 Februari 2017 11:37
Bola.net - - Raksasa EPL, Arsenal bertekad untuk memperkuat sektor pertahanan mereka pada bursa transfer musim panas mendatang. Salah satu upaya mereka adalah mendatangkan bek muda Schalke Sead Kolasinac.
Arsenal sendiri memang tengah memprioritaskan untuk memperkuat sektor bek kiri mereka. Hal ini dikarenakan Nacho Monreal sudah semakin menua, sehingga mereka ingin mempersiapkan pengganti jangka panjang Monreal di masa depan.
Menurut laporan yang dilansir The Daily Mail, Kubu The Gunners akan memasukkan bek kiri sebagai prioritas transfer mereka di musim panas nanti. Menurut laporan tersebut, kandidat yang tengah diincar oleh Arsenal adalah bek muda Schalke, Sead Kolasinac.
Kolasinac sendiri merupakan produk asli akademi Schalke. Musim ini ia menjadi salah satu pemain yang tampil reguler di Schalke, di mana ia menjadi starter di 15 dari 19 laga yang dimainkan Schalke.
Namun Arsenal bukan satu-satunya tim yang meminati jasa bek 23 tahun tersebut. Chelsea dan Juventus dikabarkan juga menginginkan sosok Kolasinac untuk memperkuat tim mereka di musim panas nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adik Hazard Siap Bersaing Lagi dengan Kakaknya di Inggris
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:59 -
Didier Drogba Jadi Contoh Sempurna Bagi Diego Costa
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:49 -
Seaman Sebut Courtois Lebih Baik Dari De Gea
Liga Inggris 9 Februari 2017, 23:10 -
Rooney Optimis MU Bisa Tembus Empat Besar EPL
Liga Inggris 9 Februari 2017, 22:38 -
Liverpool Diklaim Masih Tak Punya Sosok Pemimpin Yang Mumpuni
Liga Inggris 9 Februari 2017, 18:57
LATEST UPDATE
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39