'Performa Yaya Toure Pengaruhi Performa Man City'
Editor Bolanet | 30 November 2014 15:00
Nama terakhir memang menjadi sorotan publik pada awal musim ini. Performanya banyak menurun bila dibandingkan dengan apa yang dia tunjukkan pada musim lalu.
Dan salah satu orang yang yakin bahwa performa Toure memiliki pengaruh kepada permainan City secara keseluruhan adalah Glenn Hoddle.
Yaya Toure jelas bukanlah pemain seperti musim lalu, untuk apa pun alasannya. KAmi tak tahu secara yakin, tapi mungkin ini karena ia kehilangan saudaranya yang meninggal secara tragis musim panas lalu, ujarnya.
Ini tentu saja terlihat sejak ada kabar konyol terkait ulang tahunnya setelah perjalanan ke Abu Dhabi musim panas lalu. Hanya sekarang beberapa orang menyadari betapa dia begitu penting untuk keseluruhan tim, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Atletico Bentengi Simeone
Liga Spanyol 29 November 2014, 21:19 -
Liga Inggris 29 November 2014, 20:45
-
Pellegrini Komentari Masa Depan Lampard
Liga Inggris 29 November 2014, 20:40 -
Pellegrini Isyaratkan City Belanja Januari
Liga Inggris 29 November 2014, 20:20 -
Pellegrini: Hadapi Southampton, Semangat Pemain City Tinggi
Liga Inggris 29 November 2014, 05:37
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39