Performa Menurun, Mancini Kritik Samir Nasri
Editor Bolanet | 1 Desember 2012 20:00
Mantan pemain itu sempat masuk ke dalam PFA Player of the Year di musim 2010/11 karena performa impresifnya bersama The Gunners. Namun, akhir-akhir ini permainan Nasri cenderung menurun dan tidak memberikan kontribusi yang berarti untuk Manchester City.
Hal ini sangat disayangkan oleh Mancini, menurutnya, jika ia bisa bermain lebih konsisten, Nasri mampu meraih gelar lebih banyak lagi.
Samir adalah pemain hebat, dalam opini saya, Nasri mampu mendapatkan yang ia inginkan jika bermain lebih konsisten. Saya yakin dia mampu berkembang lebih baik lagi. ujar Mancini seperti dilansir ESPN Sports.
Pemain seperti Yaya Toure, David Silva dan Samir Nasri mampu mengubah jalannya pertandingan. Ketika saya berkata demikian, maka mereka benar-benar mampu melakukan hal tersebut. imbuhnya.[initial]
Open Play - 10 Desain Jersey Terbaik di 2012 (espn/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini: EPL Bukan Hanya Milik Duo Manchester
Liga Inggris 30 November 2012, 21:52 -
'Guardiola Sudah Sepakat Tangani City'
Liga Inggris 30 November 2012, 15:50 -
Balotelli Bikin Tato Quote Ghengis Khan
Bolatainment 30 November 2012, 14:09 -
Mourinho Akan Ambil Alih Posisi Mancini?
Liga Inggris 30 November 2012, 11:01 -
Barry Minta Balotelli Jadi Penolong City
Liga Inggris 30 November 2012, 10:10
LATEST UPDATE
-
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10