Performa Memphis Depay Belum Puaskan Van Gaal
Editor Bolanet | 15 September 2015 01:41
Setan Merah mendatangkan Memphis sesaat setelah musim lalu berakhir dari PSV Eindhoven dengan transfer senilai 22,3 juta poundsterling. Pemain 21 tahun itu hingga kini sudah bermain tujuh kali dan menyumbang dua gol di semua kompetisi.
Pemain di usia 19, 20, 21 tahun tak bisa konsisten. Eredivisie sangat menyenangkan untuk disaksikan, solusi taktik juga demikian. Tapi Premier League sangat sulit dan Memphis melihatnya sekarang, ujar Van Gaal kepada reporter seperti dikutip Goal International.
Sebagai manajer Anda tak akan pernah puas, tak mudah (bermain) dengan ritme tinggi di Premier League. Tapi menurut saya ia akan meningkatkan performanya. lanjutnya.
Van Gaal akan mengandalkan Memphis yang akan melawan mantan klubnya di partai matchday pertama Liga Champions musim ini, Rabu (16/9) dini hari nanti. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Mereka yang Absen di Liga Champions Pekan Ini
- Depay Main Buruk di MU, Mantan Pelatihnya di PSV Tak Kaget
- Mantan Klub Dibobol, Redknapp Justru Puji Martial
- Louis van Gaal Minta Hotel MU Diperketat dari Penyusup
- Tanpa Rooney, Inilah Skuat MU Hadapi PSV
- Data dan Fakta Liga Champions: PSV vs Manchester United 16 September 2015
- Prediksi PSV vs Manchester United 16 September 2015
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Sebut Kemenangan Lawan Liverpool Berarti Besar Bagi MU
Liga Inggris 14 September 2015, 23:43 -
ANALISA: 23,5 Persen Barcelona Juara Liga Champions, Tim Anda?
Liga Champions 14 September 2015, 23:14 -
Bobol Liverpool, Martial Diklaim Mirip Giggs
Liga Inggris 14 September 2015, 22:51 -
Depay Main Buruk di MU, Mantan Pelatihnya di PSV Tak Kaget
Liga Inggris 14 September 2015, 22:50 -
Hugo Lloris Ungkap Hampir Gabung MU pada Bursa Transfer Lalu
Liga Inggris 14 September 2015, 22:26
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39