Performa Liverpool Lawan Watford Dianggap Lebih Bagus Ketimbang Saat Lawan Palace
Dimas Ardi Prasetya | 2 Mei 2017 21:50
Bola.net - - Jurgen Klopp menyebut penampilan skuat lawan Watford lebih baik ketimbang saat meladeni Crystal Palace sebelumnya.
Liverpool berhasil menang dengan skor tipis 0-1 saat bertandang ke Vicarage Road. Satu-satunya gol di laga itu dicetak oleh gelandang asal Jerman Emre Can dengan brilian.
Sementara itu, di laga lawan Palace sebelumnya The Reds malah kalah 1-2. Padahal pertandingan itu digelar di kandang The Reds di Anfield.
Kemenangan ini disambut bahagia oleh Klopp. Ia menyebut timnya sudah mengalami kemajuan.
Kami mencetak gol yang fantastis, saya hanya melihatnya sekali tapi sepertinya sudah cukup bagus. Saya berbalik sedikit lebih awal dan tidak melihat bola masuk ke gawang, ujar Klopp seperti dilansir Sportsmole.
Itu adalah pertandingan yang sulit, lawan yang sulit. Kami banyak mengumpan. Kami membaik dari pekan lalu saat kami tidak terlihat cukup sabar, kami terlihat lebih baik, sambung manajer asal Jerman tersebut.
Tidak penting, jika kita memberikannya berarti tidak ada artinya. Kami memiliki tekanan dan itu berarti Anda memperjuangkan sesuatu yang baik. Ini adalah tekanan positif. Kami ingin tetap fokus, tegasnya.
Baca Juga:
- Rush Pede Rekor Golnya di Liverpool Akan Sulit Dipecahkan Pemain Lain
- Rush: Cuma Torres dan Suarez Yang Samai Saya
- Lallana: Cederanya Coutinho Pukulan Berat Bagi Liverpool
- Lallana Tidak Menduga Akan Ikut Main Lawan Watford
- Klopp Sudah Siap Kehilangan Coutinho
- Emre Can dan Fakta di Balik Kemenangan Tipis Liverpool
- Klopp Syukuri Kemenangan Sulit Atas Watford
- Coutinho Beber Cederanya Tak Serius
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barnes Dukung Klopp Datangkan Van Dijk
Liga Inggris 1 Mei 2017, 06:51 -
Liverpool Kirim Scout Amati Bek Atalanta
Liga Inggris 30 April 2017, 23:54 -
Klopp Dapat Kabar Bagus soal Lallana
Liga Inggris 30 April 2017, 23:06 -
Klopp: Barca dan Madrid Akan Kesulitan di Premier League
Liga Inggris 30 April 2017, 03:00 -
Klopp: Hasil Derby Tak Pengaruhi Liverpool
Liga Inggris 30 April 2017, 00:01
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39