Performa Lacazette Lawan Sevilla Puaskan Wenger
Afdholud Dzikry | 31 Juli 2017 14:06
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengatakan bahwa dirinya cukup puas dengan apa yang ditunjukkan Alexandre Lacazette saat melawan Sevilla.
Pada pertandingan di Emirates Cup itu, Lacazette mencetak satu gol saat melawan Sevilla pada menit ke-62. Namun golnya tak menghindarkan tuan rumah dari kekalahan karena mereka kebobolan dua gol dari Correa dan Steven N'Zonzi.
Usai pertandingan, Wenger mengatakan bahwa melawan Sevilla telah menjadi pertandingan yang sulit bagi Lacazette. Pasalnya, timnya bermain tak begitu bagus dan tak mampu mendominasi penguasaan bola untuk memberikan pelayanan bagus padanya. Namun Wenger memuji kemampuan mantan penyerang Lyon tersebut.
Saat dia terlibat, dia cerdas, dia melindungi bola dengan baik dan dia mendapatkan gol. Saya pikir ini performa yang menggembirakan, ujarnya.
Di sedikit menderita dari fakta bahwa kami sedikit datang dan kami tak cukup mendominasi untuk melayani dia, tapi saya pikir dia adalah salah satu yang memiliki pertandingan positif hari ini, sambungnya.
Sementara ketika ditanya soal gol yang dicetak Lacazette pada pertandingan tersebut, Wenger memberikan pendapatnya.
Itulah dia. Dia ada di tempat yang tepat. Mencetak gol adalah soal berada di tempat yang tepat ketika umpan datang, dan dia punya kualitas itu, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sanchez Diharapkan Bertahan Oleh Mertesacker
Liga Inggris 30 Juli 2017, 20:36 -
Wenger Tak Banyak Bicara Soal Transfer Lemar
Liga Inggris 30 Juli 2017, 20:23 -
Chelsea Siap Hadapi Arsenal di Community Shield
Liga Inggris 30 Juli 2017, 18:59 -
Kontrak Sanchez, Wenger: Belum Ada Perkembangan
Liga Inggris 30 Juli 2017, 09:29
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39