Pereira Bangga MU Rebut Tahta Klasemen
Editor Bolanet | 28 September 2015 15:59
Setan Merah menang atas tim papan bawah Sunderland dengan skor 3-0 pekan lalu, membuat mereka kini unggul satu poin atas Manchester City.
Kemenangan itu membuat United duduk di posisi puncak untuk kali pertama sejak dua tahun silam. Dan Pereira mengungkapkan kegembiraannya lewat media sosial, meski hanya jadi pemain cadangan pekan lalu.
Menggunakan Twitter, Pereira menulis: Kami ada puncak klasemen liga! Saat ini mungkin hal ini tidak berarti, namun hal tersebut menunjukkan bahwa kami ada di jalur yang benar! Maju terus Manchester United!
Pemain Brasil baru saja mencatat debut sebagai starter di tim inti pekan lalu, kala United menang di Piala Liga melawan Ipswich Town. [initial]
Baca Juga:
- Kalah, Pellegrini Sindir Sir Alex dan MU
- Schurrle: Mourinho Tak Percaya Saya
- Stam Kritik Pemain Mata Duitan di Premier League
- Van Gaal Tak Pandang Wolfsburg Sebelah Mata
- Young: Semua Skuat MU Semangati Shaw
- Otamendi: Kini City Wajib Menang di Liga Champions
- Pellegrini Kecam Jadwal Padat Premier League
- Memphis Girang Buka Akun Gol di Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Serius Inginkan Nabil Fekir
Liga Inggris 27 September 2015, 22:27 -
Liverpool Siap Bajak Valdes dari MU?
Liga Inggris 27 September 2015, 21:55 -
Schneiderlin: Van Gaal Pelatih Tegas
Liga Inggris 27 September 2015, 19:09 -
Schweinsteiger Mengaku Girang Ditawar MU
Liga Inggris 27 September 2015, 14:32 -
Rodgers: Ada Pihak Yang Tak Mau Saya Bertahan di Liverpool
Liga Inggris 27 September 2015, 11:42
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39