Perbandingan Statistik Antonio Rudiger dengan 4 Bek Manchester United
Aga Deta | 18 Desember 2021 16:40
Bola.net - Antonio Rudiger sedang dikaitkan dengan Manchester United. Klub berjuluk Setan Merah tersebut kabarnya tertarik merekrut bintang Chelsea tersebut pada musim panas 2022.
Rudiger menjadi andalan manajer Chelsea, Thomas Tuchel, di skuadnya saat ini. Namun, The Blues terancam kehilangan sang bek yang kontraknya habis pada musim panas 2022.
Rumor yang beredar, Real Madrid paling berpeluang mengamankan tanda tangan Rudiger pada tahun depan. Namun, Manchester United tiba-tiba disebut masuk dalam persaingan untuk memboyong bek tengah berkebangsaan Jerman tersebut.
Menurut Bild, seperti dikutip Sportbible, Kamis (16/12/2021), Ralf Rangnick dikabarkan dekat dengan agen sekaligus saudara tiri Rudiger, Sahr Senesie.
Senesie akan bersedia bernegosiasi dengan Manchester United dalam upaya untuk mencapai kesepakatan yang menguntungkan untuk Rudiger.
Terlepas dar rumor itu, menarik untuk menilik seperti apa bek-bek Manchester United jika dibandingkan dengan Antonio Rudiger. Berikut statistiknya, disadur dari Planet Football.
Tekel dan Duel Udara
Tekel yang berhasil per 90 menit (tingkat keberhasilan)
Eric Bailly – 1,5 (100%)
Raphael Varane – 1,5 (75%)
Harry Maguire – 1,1 (73,3%)
Antonio Rudiger – 1,1 (73,3%)
Victor Lindelof – 0,5 (71,4%)
Duel udara yang sukses per 90 menit (tingkat keberhasilan)
Harry Maguire – 2,4 (66%)
Raphael Varane – 2,2 (59,5%)
Antonio Rudiger – 1,9 (82,6%)
Victor Lindelof – 1,8 (52,9%)
Eric Bailly – 1,5 (100%)
Intersepsi dan Pelanggaran
Intersepsi per 90 menit
Antonio Rudiger – 1.1
Victor Lindelof – 0.8
Raphael Varane – 0,7
Harry Maguire – 0,6
Eric Bailly – 0,5
Pelanggaran per 90 menit
Antonio Rudiger – 1.1
Eric Bailly – 1
Victor Lindelof – 0,6
Harry Maguire – 0,6
Raphael Varane – 0.2
Clearances dan Akurasi Passing
Clearances per 90 menit
Eric Bailly – 4
Raphael Varane – 4
Victor Lindelof – 3.9
Harry Maguire – 3.8
Antonio Rudiger – 2.4
Akurasi passing
Raphael Varane – 87,9%
Harry Maguire – 87,5%
Victor Lindelof – 85,9%
Antonio Rudiger – 85,8%
Eric Bailly – 83,3%
Progressive Pass dan Gol
Pass Progresif per 90 menit
Antonio Rudiger – 4.94
Harry Maguire – 2.52
Raphael Varane – 2.5
Victor Lindelof – 1,98
Eric Bailly – 0,59
Gol
Antonio Rudiger – 2
Eric Bailly – 0
Victor Lindelof – 0
Harry Maguire – 0
Raphael Varane – 0
Sumber: Planet Football
Disadur dari: Bola.com/Penulis Wiwig Prayugi
Published: 18/12/2021
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pernah Dikhianati, tapi Inter Milan Siap Buka Pintu Rujuk Dengan Lukaku
Liga Italia 17 Desember 2021, 22:29 -
Diincar Chelsea, Sevilla Siap Beri Diskon untuk Transfer Jules Kounde
Liga Inggris 17 Desember 2021, 21:40 -
Neymar Terpental, Ini Daftar Pemain dengan Banderol 100 Juta Euro Plus
Liga Champions 17 Desember 2021, 19:54 -
Manchester United Diklaim Sanggup Ikuti Jejak Chelsea untuk Jadi Juara Liga Champions
Liga Champions 17 Desember 2021, 18:00
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40