Pemandu Bakat Everton Konfirmasi Transfer Giroud
Rero Rivaldi | 5 Juli 2017 15:00
Bola.net - - Seorang pemandu bakat mengatakan bahwa The Toffees kini amat percaya diri bisa mendatangkan striker , Olivier Giroud, di bursa transfer musim panas ini.
Carlo Jacomuzzi, yang bekerja di tim Merseyside, mengungkap bahwa mereka tengah berusaha mendatangkan striker baru untuk tim asuhan Ronald Koeman.
Selain Giroud, nama lain yang tengah didekati oleh kubu Goodison Park adalah pemain depan milik Napoli, Duvan Zapata.
Namun demikian, Jacomuzzi yakin mereka akan segera bisa melihat Giroud berseragam biru di Everton dalam waktu dekat.
Ia mengatakan di Radio Crc: Kami akan membeli Giroud dengan harga 20 juta pounds dan itu terbilang murah, dibandingkan dengan 25 juta euro yang dibutuhkan untuk merekrut Duvan Zapata.
Namun demikian, belum lama ini Giroud menyatakan di laman resmi Arsenal bahwa ia berniat untuk bertahan di Emirates.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cazorla Kemungkinan Tak Bisa Main Lagi Untuk Arsenal
Liga Inggris 4 Juli 2017, 22:20 -
'Terima Kasih Atas Semuanya Arsenal!'
Liga Inggris 4 Juli 2017, 15:10 -
Luis: Sanchez Takkan Tinggalkan Arsenal
Liga Inggris 4 Juli 2017, 14:40 -
Wenger Segera Bicara dengan Bellerin dan Sanchez
Liga Inggris 4 Juli 2017, 14:20 -
Pires: Percayalah pada Arsenal dan Wenger
Liga Inggris 4 Juli 2017, 14:00
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39