Pemain Chelsea Banyak Yang Kelelahan, Noble Girang
Editor Bolanet | 22 November 2013 12:55
Penyebabnya ialah partai tersebut dilangsungkan tepat setelah usainya jeda internasional yang dihelat dua pekan ini. Menurut Noble, para pemain pilar The Blues pasti akan kelelahan setelah membela negara mereka masing-masing.
Mungkin saja ini waktu yang bagus untuk melawan mereka (Chelsea), mereka memiliki banyak pemain yang bermain di luar negeri (untuk laga internasional). ujar Noble seperti dikutip the Daily Mail.
Meskipun demikian, bukan berarti Noble cs akan meremehkan kekuatan Chelsea karena menurutnya calon lawannya tersebut memiliki kedalaman skuat yang bagus.
Namun mereka memiliki skuat yang bagus, Jose Mourinho bisa memilih pemain dan talenta yang berlimpah. lanjutnya.
Pemain-pemain seperti David Luiz, , , , Eden Hazard, hingga Juan Mata memang baru saja kembali usai membela negaranya di partai masing-masing.
Bagi Chelsea, laga ini sangat penting bagi mereka untuk mendulang poin setelah gagal meraih poin penuh di dua laga sebelumnya.
Sementara West Ham juga tak mau kalah karena kini mereka sedang dalam posisi kritis. Poin 10 yang didapatkan The Hammers saat ini sama dengan poin yang dimiliki tim yang berada di posisi ke-18 alias zona degradasi, . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Snow Messi' Jadi Rebutan Raksasa Eropa
Bola Dunia Lainnya 21 November 2013, 23:04 -
David Luiz Tak Khawatir Ditepikan Mourinho
Piala Dunia 21 November 2013, 21:00 -
Atletico Madrid Ingin Selamatkan Karir De Bruyne
Liga Spanyol 21 November 2013, 18:26 -
Liga Italia 21 November 2013, 17:37
-
Barca Andalkan Neymar Untuk Goda Ramires
Liga Spanyol 21 November 2013, 15:15
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40