Pemain Cambridge Ternyata Dilarang Bertukar Jersey Dengan Penggawa United
Editor Bolanet | 3 Februari 2015 11:32
- Kebanggaan dan kegembiraan Cambridge United usai menahan imbang Manchester United memang patut dimaklumi. Pasalnya Cambridge hanyalah tim yang berasal dari League Two (divisi 4) sedangkan lawan yang dihadapi adalah tim Premier League dengan skuat bertabur bintang.
Selain masalah kasta, faktor finansial kedua tim juga bagaikan langit dan bumi. Jika United bisa dengan mudahnya menggelontorkan 150 juta Pounds dalam satu bursa transfer, Cambridge justru melarang pemainnya bertukar kaus demi mengirit anggaran.
Meski begitu sang manajer, Richard Money justru menyatakan kesediaannya jika ada bintang MU yang hendak bertukar kaus dengan pemainnya.
Yang kami lihat, para pemain Manchester United sangat baik dan tidak sombong. Mereka bersedia memberikan jersey tanpa harus melakukan pertukaran dengan pemain kami. tutur Richard.
Saya berjanji jika Falcao, Van Persie, ataupun Wayne Rooney menginginkan jersey kami, kami bisa membuat pengecualian. pungkasnya. [initial]
(101g/jrc)
Selain masalah kasta, faktor finansial kedua tim juga bagaikan langit dan bumi. Jika United bisa dengan mudahnya menggelontorkan 150 juta Pounds dalam satu bursa transfer, Cambridge justru melarang pemainnya bertukar kaus demi mengirit anggaran.
Meski begitu sang manajer, Richard Money justru menyatakan kesediaannya jika ada bintang MU yang hendak bertukar kaus dengan pemainnya.
Yang kami lihat, para pemain Manchester United sangat baik dan tidak sombong. Mereka bersedia memberikan jersey tanpa harus melakukan pertukaran dengan pemain kami. tutur Richard.
Saya berjanji jika Falcao, Van Persie, ataupun Wayne Rooney menginginkan jersey kami, kami bisa membuat pengecualian. pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville: Anderson Akan Kecewa Dengan Karirnya di MU
Liga Inggris 2 Februari 2015, 23:55 -
Mata Doakan Anderson Sukses di Brasil
Liga Inggris 2 Februari 2015, 22:26 -
Tinggalkan United, Anderson Pilih Internacional
Liga Inggris 2 Februari 2015, 22:17 -
Neville Lega Januzaj Tidak Dilepas United
Liga Inggris 2 Februari 2015, 22:12 -
Man United Panggil Kembali Cleverley?
Liga Italia 2 Februari 2015, 21:45
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39