Pellegrini Yakin Sterling Bersinar di City
Editor Bolanet | 18 Juli 2015 12:20
Sosok berusia 20 tahun tersebut resmi menjadi pemain termahal Inggris, usai klub membelinya dengan harga 49 juta poundsterling dari di musim panas ini. Pellegrini mengaku tak sabar melihat Sterling menunjukkan potensi terbaiknya di Etihad musim depan.
Saya kira Raheem bisa bermain di banyak posisi berbeda. Ia bisa bermain sebagai striker, karena ia punya kecepatan dan ia juga bisa bermain di sayap. Ia adalah pemain yang amat muda, jadi ada banyak hal yang harus dikembangkan. Saya kira amat penting baginya melahap semua tantangan yang ada bersama kami. Ia juga akan meningkatkan kekuatan kami sebagai tim, tutur Pellegrini pada reporter.
Saya kira Raheem sudah menunjukkan apa yang ia bisa sebagai pemain di Liverpool. Namun ia baru berusia 20 tahun dan masih banyak yang harus ia pelajari, pungkasnya. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Totti Serahkan Masalah Transfer Dzeko Pada Pjanic
Liga Italia 17 Juli 2015, 16:16 -
Kompany Akui Kehebatan Raheem Sterling
Liga Inggris 17 Juli 2015, 09:00 -
Kompany: Sterling Kunci Manchester City Meraih Gelar Juara
Liga Inggris 17 Juli 2015, 08:00 -
Kompany: City Mampu Membuat Sterling Menjadi Lebih Baik
Liga Inggris 17 Juli 2015, 01:00 -
City Siap Gunakan Silva Untuk Gaet Pogba
Liga Inggris 16 Juli 2015, 01:27
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39