Pellegrini: Untuk Juara, City Tak Bergantung Tim Lain
Editor Bolanet | 30 Maret 2014 22:29
- Pelatih Manchester City, Manuel Pellegrini mengungkapkan bahwa penting bagi timnya untuk menentukan nasibnya sendiri dalam perebutan gelar Premier League musim ini.
Manchester City memang diunggulkan banyak pihak akan keluar sebagai juara musim ini. Selain karena penampilan konsisten musim ini, City yang kini memiliki 67 poin juga dinilai memiliki amunisi paling mumpuni ketimbang para pesaing lainnya.
Meski diunggulkan, namun Pellegrini menyebut bahwa yang paling penting adalah mereka tak bergantung kepada tim mana pun untuk mengakhiri musim dengan status juara.
Yang paling penting adalah bahwa kami bergantung pada diri sendiri sampai akhir musim, ujarnya.
Sejak awal musim saya telah mengatakan bahwa ini akan menjadi musim yang ketat dengan tiga atau empat tim bertarung untuk gelar. Mulai sekarang, kami harus melakukan sesuatu yang lebih baik hingga akhir musim, tegasnya usai Cit ditahan imbang Arsenal. (tel/dzi)
Manchester City memang diunggulkan banyak pihak akan keluar sebagai juara musim ini. Selain karena penampilan konsisten musim ini, City yang kini memiliki 67 poin juga dinilai memiliki amunisi paling mumpuni ketimbang para pesaing lainnya.
Meski diunggulkan, namun Pellegrini menyebut bahwa yang paling penting adalah mereka tak bergantung kepada tim mana pun untuk mengakhiri musim dengan status juara.
Yang paling penting adalah bahwa kami bergantung pada diri sendiri sampai akhir musim, ujarnya.
Sejak awal musim saya telah mengatakan bahwa ini akan menjadi musim yang ketat dengan tiga atau empat tim bertarung untuk gelar. Mulai sekarang, kami harus melakukan sesuatu yang lebih baik hingga akhir musim, tegasnya usai Cit ditahan imbang Arsenal. (tel/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Doakan Kemenangan Arsenal
Liga Inggris 29 Maret 2014, 22:44 -
Gnabry: Arsenal Jangan Takut City
Liga Inggris 29 Maret 2014, 18:07 -
Kalahkan City, Jenkinson Yakin Masalah Arsenal Usai
Liga Inggris 29 Maret 2014, 18:01 -
Bagi Jenkinson, Arsenal Masih Bisa Juara
Liga Inggris 29 Maret 2014, 17:53 -
Pellegrini Ogah Bandingkan Suarez dan Toure
Liga Inggris 29 Maret 2014, 16:48
LATEST UPDATE
-
Dipermak Australia, Patrick Kluivert: Andai Penalti Kevin Diks Masuk....
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:31 -
Digeprek Australia, Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Move On
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:22
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40