Pellegrini Ungkap Alasan Turunnya Performa Manchester City
Editor Bolanet | 10 April 2015 22:24
Manchester City memang tengah diterpa krisis hasil. Dalam lima laga terakhir, mereka kalah tiga kali. Termasuk saat kalah 1-2 melawan Crystal Palace yang membuat posisi mereka melorot ke peringkat keempat.
Dan jelang lawang Manchester United akhir pekan ini, Pellegrini menyebut bahwa cederanya para pemain depan secara bergiliran membuat timnya mengalami penurunan.
Tahun ini kami mencetak gol untuk saat ini 28 gol lebih sedikit dibanding musim lalu. Itulah mengapa kami mampu juara musim lalu karena kami punya striker penting, ujarnya.
Musim ini berbeda dalam banyak hal. Aguero banyak cedera, Dzeko dan Jovetic mengalami cedera. Negredo dijual karena juga cedera. Dan sekarang Wilfried Bony tiba dan juga terluka. Keberuntungan tak memihak kami musim ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Berharap Derby Manchester Berakhir Imbang
Liga Inggris 9 April 2015, 22:50 -
Sedang Terpuruk, Bek MU Tetap Sebut City Berbahaya
Liga Inggris 9 April 2015, 15:30 -
Rindu Kemenangan di Derby, Van Gaal Minta Bantuan Rooney
Liga Inggris 9 April 2015, 15:02 -
Kian Dekat Juara, Mou Klaim Pemainya Mulai Nyaman
Liga Inggris 9 April 2015, 14:51 -
Old Trafford Sambut Bony di Laga Derby
Liga Inggris 9 April 2015, 14:49
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23