Pellegrini Tak Takut Diganti Guardiola
Editor Bolanet | 13 Januari 2016 05:18
Akibat pernyataan itu, banyak pelatih tim papan atas yang kabarnya menjadi resah, khawatir posisinya akan digantikan oleh Guardiola. Namun Pellegrini merasa yakin posisinya masih aman dan Guardiola tidak meminta maaf kepadanya.
Saya tidak khawatir dengan ucapan Guardiola. Saya rasa permintaan maafnya tidak ditujukan kepada saya. Sebenarnya saya tidak punya pendapat apa pun soal it, terang Pellegrini kepada FourFourTwo.
Pellegrini merasa pekerjaannya masih cukup aman di Manchester City. Meski selama ini City dikabarkan mejadi klub yang paling berpeluang mendapatkan Guardiola, namun Pellegrini masih tenang.
Saya akan mengatakan apa yang sudah saya katakan sejak tiga atau empat pekan silam. Saya tidak khawatir dengan pekerjaan saya atau masa depan saya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Mungkin Saya ke Inggris Dua Tahun Lagi
Liga Inggris 12 Januari 2016, 19:46 -
Robben Sebut Guardiola Butuh Kualitas Untuk Sukses
Liga Inggris 12 Januari 2016, 19:31 -
Sterling Minta City Fokus pada Diri Sendiri
Liga Inggris 12 Januari 2016, 08:19 -
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Everton
Liga Inggris 12 Januari 2016, 02:02 -
Prediksi Manchester City vs Everton 13 Januari 2016
Liga Inggris 12 Januari 2016, 01:13
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10