Pellegrini: Tak Ada Yang Mudah di Premier League
Editor Bolanet | 7 November 2015 07:09
Manchester City saat ini masih menempati puncak klasemen sementara Premier League. Akhir pekan ini mereka akan menghadapi Aston Villa dalam matchday 12 Premier League 2015-16.
Meski dalam laga sebelumnya City bisa mengalahkan Sevilla, Pellegrini mengatakan laga nanti akan lebih sulit. Pellegrini pun sudah meminta pasukannya untuk melupakan kemenangan kontra Sevilla tengah pekan lalu.
Tak pernah ada pertandingan mudah di Premier League, terutama menghadapi Aston Villa. Saya sudah bicara dengan para pemain dan kami membahas yang kami tunjukkan saat melawan Sevilla. Kami tak bisa melakukan hal yang sama kontra Aston Villa. Kalau kami tidak menunjukkan konsentrasi tinggi, laga ini akan sangat sulit, cetus Pellegrini kepada FourFourTwo.
Posisi City dan Villa di papan klasemen memang berbanding terbalik. City berada di puncak sementara Villa menjadi juru kunci. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Tak Tergiur Uang Manchester City
Liga Inggris 6 November 2015, 11:02 -
Cuma Perlu Satu Poin Lawan City, Pogba Mau Tiga
Liga Champions 6 November 2015, 09:33 -
Data dan Fakta Premier League: Aston Villa vs Manchester City
Liga Inggris 6 November 2015, 09:16 -
Legenda Liverpool: Arsenal, MU, & Chelsea Akan Lolos 16 Besar Champions
Liga Inggris 6 November 2015, 09:09 -
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 8 November 2015
Liga Inggris 6 November 2015, 09:09
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39