Pellegrini Puas Dengan Kompetisi Dalam Timnya
Editor Bolanet | 13 Agustus 2014 20:40
Berbicara pada Sky Sports, manajer Manuel Pellegrini mengaku tak dibuat bingung untuk menentukan siapa kiper utama di pertandingan lawan (17/08).
Saya pikir penting untuk memiliki setidaknya dua pemain dalam masing-masing posisi bila ingin meraih gelar.
Saya tak mengerti mengapa orang-orang selalu membicarakan kiper kami dan bukannya persaingan antara Sagna dan Zabaleta, Clichy dan Kolarov atau Dzeko dengan Negredo. terang Pellegrini.
Bagi mantan manajer Malaga itu, memiliki skuat yang kuat sangatlah penting dengan pertimbangan banyaknya jumlah pertandingan yang harus dihadapi.
Bila tak memiliki skuat yang kuat tak mungkin anda bisa memenangkan berbagai gelar. Saya akan menentukan starting XI terbaik, normalnya kami akan mengubahnya tiap pekan. imbuh arsitek asal Chile itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jovetic Siap Buktikan Diri Bersama City
Liga Inggris 12 Agustus 2014, 22:50 -
Pengalaman Lampard Dibutuhkan City Untuk Liga Champions
Liga Inggris 12 Agustus 2014, 21:38 -
Liga Inggris 12 Agustus 2014, 20:56
-
'Man City Butuh Tiga Pemain Baru Untuk Bersaing di Eropa'
Liga Champions 12 Agustus 2014, 20:10 -
Wilshere Bangga Arsenal Raih Trofi Community Shield
Liga Inggris 12 Agustus 2014, 19:22
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39