Pellegrini: Pengalaman City Cukup Untuk Menangkan Liga
Editor Bolanet | 6 Maret 2016 03:50
Saat ini Manchester City masih tertinggal tujuh poin dari sang pemuncak klasemen Leicester City di sisa 9 pertandingan terakhir Premier League. Kondisi ini mirip dengan kondisi The Citizens pada saat Pellegrini mengambil alih tampuk kepemimpinan di Etihad Stadium pada tahun 2013 silam.
Melihat Kondisi yang nyaris sama dengan musim debutnya yang berakhir dengan gelar juara Premier League, Pellegrini pede bisa mengulangi prestasi tersebut pada musim ini. Di musim pertama saya, kami memiliki tiga pertandingan yang ditunda - dan itulah mengapa kami bisa bangkit dan memenangkan gelar juara. Kami selalu punya kesempatan itu dalam genggaman kami ungkap Pellegrini seperti yang dilansir website resmi Manchester City.
Kami akan terlibat dalam persaingan gelar hingga akhir musim nanti. Kemungkinan tim lain untuk melakukan kesalahan sangat kecil tapi kami punya pengalaman untuk mencoba memenangkan gelar juara pad aakhir musim nanti tutup Mantan Manajer Real Madrid ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester City vs Aston Villa: Skor 4-0
Liga Inggris 5 Maret 2016, 23:55 -
Tak Jadi Pilihan Utama, Caballero Siap 'Khianati' Man City
Liga Inggris 5 Maret 2016, 21:00 -
Ingin Juara, Kolarov Desak City Menangi Lima Laga Beruntun
Liga Inggris 5 Maret 2016, 17:45 -
Pellegrini Tak Mau Pikirkan Man City Terlempar Dari Empat Besar
Liga Inggris 5 Maret 2016, 09:09 -
Milner Harap Final COC Jadi Cambuk Bagi Liverpool
Liga Inggris 5 Maret 2016, 07:04
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39