Pellegrini Pastikan Tak Akan Jual Toure
Editor Bolanet | 18 April 2015 01:31
Toure gagal menampilkan performa seperti yang ia tunjukkan di musim lalu. Hal tersebut tentu saja berimbas pada penampilan klubnya saat ini. Lantas pemain asal Pantai Gading itu dispekulasikan akan dilego ke Inter Milan yang saat ini ditangani oleh Roberto Mancini.
Pellegrini sendiri tak mau menyalahkan Toure karena penampilannya cenderung kurang konsisten. Pria asal Chile itu justru masih menganggap Toure sebagai pemain penting di timnya saat ini.
Yaya adalah pemain yang sangat penting bagi tim kami, kata Pellegrini seperti dilansir Soccerway.
Mungkin kalian semua sedang menunggu saya mengkritik dia atau mengorbankan dirinya, tapi Yaya akan terus bermain di sini karena dia pemain yang sangat penting bagi saya dan tim ini, bagi para fans, bagi semua orang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Siap Pikul Kegagalan City
Liga Inggris 17 April 2015, 23:35 -
Pellegrini Anggap Isu Pemecatan Adalah Wajar
Liga Inggris 17 April 2015, 22:47 -
Pellegrini Tak Sakit Hati Dengan Spekulasi Klopp ke City
Liga Inggris 17 April 2015, 22:14 -
Survey Membuktikan, Lebih Dari Separuh Fans City Ingin Klopp
Liga Inggris 17 April 2015, 21:57 -
Lima Pilar City Absen Lawan West Ham
Liga Inggris 17 April 2015, 21:46
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10