Pellegrini Pastikan Aguero Tak Cedera Serius
Editor Bolanet | 12 Februari 2015 06:34
Sayangnya, Aguero nampak kembali mengalami cedera setelah mencetak gol kedua Manchester City lewat titik penalti. Namun Pellegrini memastikan bahwa penyerang asal Argentina itu tidak mengalami cedera serius.
Aguero mengatakan ada rasa sakit di punggungnya. Tapi firasat saya mengatakan bahwa dia tidak mengalami cedera serius, terang Pellegrini kepada Sky Sports.
Pellegrini justru semakin optimis Aguero akan tampil semakin bagus dalam beberapa pertandingan ke depan. Aguero hanya perlu membiasakan diri dengan atmosfer pertandingan.
Semakin sering Aguero bermain, dia akan segera kembali ke performa terbaiknya. Dia baru saja kembali bermain setelah satu bulan mengalami cedera. Semua pemain butuh waktu untuk kembali tampil bagus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Eropa Lain 11 Februari 2015, 22:51
-
Para Pemilik Counter Paling Maut di Benua Biru
Editorial 11 Februari 2015, 15:46 -
Lampard: Lebih Baik Dikejar Alih-Alih Mengejar
Liga Inggris 11 Februari 2015, 12:50 -
Lampard: City Sulit Pertahankan Gelar Juara
Liga Inggris 11 Februari 2015, 12:40 -
Andai Kalah Lagi, Hughes Anggap Manchester City Sudah Tamat
Liga Inggris 11 Februari 2015, 12:15
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39