Pellegrini: Lini Tengah City Paling Komplit
Editor Bolanet | 2 Januari 2016 20:00
The Citizens belum lama ini kerap dikaitkan dengan bintang , Leroy Sane, dan juga pemain Real Madrid, , yang kabarnya hampir datang ke Etihad di 2013.
Namun Pellegrini mengatakan pada Goal International: Di Manchester City selalu ada banyak rumor, bukan hanya terkait gelandang. Di mana ada pemain, di situ selalu ada nama Manchester City.
Untuk saat ini, dengan adanya Jesus, Kevin, David Silva, Sterling, Yaya, yang juga bisa bermain di lini depan, kami punya barisan gelandang yang amat komplit.
Saya kira skuat yang ada saat ini amat komplit. Seperti biasa saya akan mengatakan kami takkan sibuk di bursa transfer, namun kami juga tak memikirkan untuk mendatangkan satu pemain istimewa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Semangati Aguero Temukan Form Terbaik
Liga Inggris 1 Januari 2016, 13:00 -
United Perangi City Soal Transfer Isco dari Madrid
Liga Inggris 1 Januari 2016, 11:40 -
Schalke: City Takkan Bisa Datangkan Sane
Liga Inggris 1 Januari 2016, 11:00 -
Guardiola Idamkan Laporte dan Gundogan di City
Liga Inggris 1 Januari 2016, 10:00 -
Pellegrini Bantah Rumor Beli Isco dan Pengganti Kompany
Liga Inggris 1 Januari 2016, 09:40
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40