Pellegrini Desak City Belanja Pemain Lagi
Editor Bolanet | 15 Juli 2013 11:50
Pellegrini sendiri dipaksa menelan kekalahan di laga debutnya bersama City setelah ditaklukkan klub Afrika Selatan, SuperSport United 0-2 dalam laga yang digelar di Loftus Versverld Stadium, Pretoria, Minggu (14/7).
Kami tak buru-buru mendatangkan pemain baru untuk saat ini namun jelas bahwa kami membutuhkan dua atau tiga pemain lagi. ujar Pellegrini.
Saya sudah katakan sebelum kami pergi ke Afrika Selatan jika kami ingin pemain tambahan di setiap posisi dan saya yakin kami akan mendapatkannya. lanjutnya.
Beberapa nama yang saat ini sedang dikaitkan dengan The Citizens antara lain penyerang , Alvaro Negredo dan pemain asal Montenegro, Stevan Jovetic. [initial] (dym/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini: Edin Dzeko Not for Sale!
Liga Inggris 14 Juli 2013, 17:32 -
Ditawar Southampton, Osvaldo Pancing Amarah Roma
Liga Italia 14 Juli 2013, 15:00 -
Sedikit Lagi Jovetic Berbaju City
Liga Inggris 14 Juli 2013, 12:30 -
Pellegrini Akan Sulap City Menjadi Jawara
Liga Champions 14 Juli 2013, 12:12 -
Negredo Buka Pintu Gabung Man City
Liga Inggris 13 Juli 2013, 23:13
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39