Pellegrini: City Akan Tambah Pemain
Editor Bolanet | 11 Agustus 2013 18:00
- Runner up Premier League musim lalu, Manchester City terus berbenah jelang bergulirnya kompetisi. Kabarnya, mereka masih akan membeli pemain untuk musim depan.
Tactician City, Manuel Pellegrini menyatakan bahwa pihaknya akan menambah pemain. Dan lini belakang menjadi sasaran renovasi Pellegrini selanjutnya. Pelatih asal tersebut menegaskan bahwa The Citizens akan mendatangkan defender untuk memperkuat pertahanannya.
Namun sayang, Pellegrini tidak menyebutkan nama siapa yang akan didatangkannya. Kendati demikian, ia yakin bahwa sang pemain baru tersebut akan segera bergabung dengan City dalam waktu dekat.
Kita lihat pekan depan bahwa saya akan mendatangkan pemain yang dibutuhkan tim, cetus Pellegrini.
Jika tidak, kami akan menyelesaikan masalah kami dengan skuad yang ada. Ada beberapa masalah di lini pertahanan dan kami akan mengusahakannya, imbuhnya. [initial]
Bertahan di Madrid, Pepe Bikin City Gigit Jari
Tactician City, Manuel Pellegrini menyatakan bahwa pihaknya akan menambah pemain. Dan lini belakang menjadi sasaran renovasi Pellegrini selanjutnya. Pelatih asal tersebut menegaskan bahwa The Citizens akan mendatangkan defender untuk memperkuat pertahanannya.
Namun sayang, Pellegrini tidak menyebutkan nama siapa yang akan didatangkannya. Kendati demikian, ia yakin bahwa sang pemain baru tersebut akan segera bergabung dengan City dalam waktu dekat.
Kita lihat pekan depan bahwa saya akan mendatangkan pemain yang dibutuhkan tim, cetus Pellegrini.
Jika tidak, kami akan menyelesaikan masalah kami dengan skuad yang ada. Ada beberapa masalah di lini pertahanan dan kami akan mengusahakannya, imbuhnya. [initial]
Bertahan di Madrid, Pepe Bikin City Gigit Jari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: Manchester City 1-3 Arsenal
Open Play 10 Agustus 2013, 23:59 -
Liga Inggris 10 Agustus 2013, 23:43
-
Pellegrini: Skuad City Terbaik di Inggris Saat Ini
Liga Inggris 9 Agustus 2013, 21:00 -
De Jong: Tinggalkan City, Balotelli Jadi Juara Sejati
Liga Italia 9 Agustus 2013, 00:02 -
Tevez Akui Nyaris Pensiun Sebelum Gabung Juventus
Liga Italia 7 Agustus 2013, 23:00
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39