Pellegrini Blokir Minat Arsenal untuk Dzeko
Editor Bolanet | 3 Desember 2013 09:52
Sejak diboyong dari pada Januari 2011 silam, penyerang Bosnia itu lebih kerap memainkan peran sebagai Super Sub alias pemain yang memberikan kontribusi krusial tetapi berangkat dari bangku cadangan. Posisinya pun kian terpinggirkan seiring kedatangan Alvaro Negredo musim panas lalu.
Situasi tersebut dilaporkan membuat Dzeko mulai limbung dan menjadi bidikan sejumlah klub, di antaranya Arsenal dan Borussia Dortmund. Namun Pellegrini menegaskan jika strikernya itu takkan dijual sebelum akhir musim.
Tidak, Dzeko tak akan dijual. Saya mempercayainya sebelum musim bergulir dan saya masih mempercayainya sekarang. Sangatlah penting untuk klub ini punya skuat bagus karena kami harus memainkan banyak laga dari sekarang hingga April. Jika kami mau trofi, kami butuh pemain penting, tegas pria Chile itu.
Eks pelatih Real Madrid dan itu juga memberikan jaminan jika kesempatan Dzeko akan datang. Mungkin saat ini, ia tak bermain sebanyak yang ia mau. Tapi ia masih menjadi bagian penting dari skuat kami, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Rekrutan Terbaik Premier League Berdasarkan Statistik Sejauh Ini
Editorial 2 Desember 2013, 15:48 -
Gaet Superkid Malaga, City Pecundangi Barca
Liga Inggris 2 Desember 2013, 13:57 -
Arsenal Sudah Siapkan Dana Transfer Richards
Liga Inggris 2 Desember 2013, 13:26 -
Navas: Jumlah Gol City Sungguh Sangat Konyol!
Liga Inggris 2 Desember 2013, 12:51 -
Pellegrini Ingin Pangkas Jarak Dengan Arsenal Sebelum Tahun Baru
Liga Inggris 2 Desember 2013, 10:37
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39