Pelatih West Brom Yakin Mampu Hentikan Suarez dan Gerrard
Editor Bolanet | 2 Februari 2014 10:43
Menurut pelatih asal Spanyol tersebut, saat ini Luis Suarez tengah dalam bentuk terbaiknya. Karena itu, bila ingin meraih kemenangan, adalah wajib hukumnya bagi West Brom untuk menghentikan Luis Suarez.
Luis Suarez berada dalam bentuk yang fantastis. Tidak ada banyak pemain seperti dia, ujarnya.
Menurut saya, dia berada di atas satu atau dua penyerang terbaik dunia saat ini, tambahnya.
Selain mewaspadai Suarez, pelatih yang menggantikan Steve Clarke tersebut juga mewaspadai Steven Gerrard yang dia sebut sebagai 'pelayan' sejati Suarez.
Tak kalah pentingnya dengan Suarez adalah Steven Gerrard. Karena Gerrard yang memberikan umpan demi umpan kepada Suarez, tandasnya. (tds/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tanpa Beli Pemain Baru, Rodgers Optimis Liverpool Melaju
Liga Inggris 1 Februari 2014, 22:37 -
Liverpool Gagal Beli Pemain, Inilah Alasan Rodgers
Liga Inggris 1 Februari 2014, 21:16 -
Preview: West Brom vs Liverpool, Bertahan di 4 Besar
Liga Inggris 1 Februari 2014, 14:43 -
Liverpool Gagal Dapatkan Konoplianka
Liga Inggris 1 Februari 2014, 08:55 -
Mourinho: City Banyak Diuntungkan Wasit
Liga Inggris 1 Februari 2014, 00:39
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39