Pelatih Pertama Pogba Dukung Sang Bintang ke MU
Editor Bolanet | 29 Juli 2016 07:07
Potba dibawa ke tim Prancis, Le Havre, sebelum ia akhirnya bergabung dengan akademi United di usia 16 tahun.
Ia lantas pergi dari Old Trafford ke di 2012, usai menolak kontrak dari mantan manajer Sir Alex Ferguson dan akhirnya merebut empat gelar juara Serie A di Turin.
Dan manajer pertamanya, Mohamed Chacha, mengatakan pada La Gazzetta dello Sport: Kembali ke United akan jadi sesuatu yang indah untuk Paul. Ketika ia berada di sana, ia tidak punya kesempatan menembus tim utama. Sekarang, ia bisa menunjukkan talentanya.
Saya tidak suka bicara mengenai uang, namun jika Setan Merah ingin membayar begitu mahal, itu karena Paul memiliki talenta yang hebat dan juga seorang anak emas yang sudah bekerja keras untuk memenangkan semuanya.
Ia baru berusia 23 tahun dan masih punya banyak ruang untuk berkembang. Berlatih dengan pemain hebat dan manajer hebat akan membuat anda lebih baik. Kita sudah melihat dia berada di level ini.
Pogba adalah sosok yang amat dewasa. Satu-satunya nasihat yang bisa saya berikan padanya adalah terus dekat dengan keluarga, satu-satunya hal yang bisa memberikan dirinya kekuatan luar biasa. [initial]
(gaz/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raiola di Markas Juve untuk Selesaikan Transfer Pogba ke MU
Liga Italia 28 Juli 2016, 23:53 -
Agen: Gabigol Ingin Gabung Juventus
Liga Italia 28 Juli 2016, 23:30 -
Higuain Akan Buktikan Harga Mahalnya di Juve
Liga Italia 28 Juli 2016, 23:28 -
MU Disebut Sudah Sepakat Bayar Pogba 120 Juta Euro
Liga Inggris 28 Juli 2016, 22:57 -
Higuain: De Laurentiis Buat Saya Gabung Juventus
Liga Italia 28 Juli 2016, 22:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39