Pelatih Dortmund Yakin Klopp Bakal Sukses di Liverpool
Editor Bolanet | 25 Oktober 2015 22:17
Klopp pergi meninggalkan Dortmund pada akhir musim lalu. Setelah sempat rehat beberapa bulan, ia akhirnya memutuskan menerima pinangan dari Liverpool. Awal bulan ini pun ia resmi menangani Jordan Henderson cs.
Banyak fans yang bersemangat dan yakin manajer asal Jerman itu bakal bisa membangkitkan Liverpool. Namun di dua laga awalnya, Klopp hanya sanggup membawa The Reds main imbang saja. Keraguan pun mulai sedikit bermunculan.
Namun Tuchel, yang mewarisi kursi pelatih dari Klopp, yakin koleganya itu bakal bisa meraih kesuksesan bersama Klub Merseyside tersebut.
Saya yakin 100 persen bahwa ia akan sukses. Saya juga yakin bahwa ia akan menciptakan sebuah fitur unik dari gaya sepakbolanya di Premier League, ujar Tuchel seperti dilansir Goal.
Saya rasa ia bakal sukses dan kami akan terus berdoa. Saat ini tak ada kontak dengannya. Saya sempat mengiriminya sebuah SMS namun ia mungkin sudah menerima 2500 pesan singkat, tutur pria yang juga pernah melatih di klub Mainz ini. [initial]
Baca Juga:
- Tentukan Masa Depan Balotelli, Klopp Segera Temui Raiola
- Clyne: Klopp Ingin Liverpool Juara Premier League
- Mignolet: Klopp Buat Liverpool Kembali Yakin
- Klopp: Mau Jenius? Latih Barca Atau Bayern!
- Klopp Sudah Puas Dengan Komposisi Pemain Liverpool
- Jelang Bentrok, Bos Soton Bela Jurgen Klopp
- Peras Rossiter Layaknya Kuda, Klopp Bakal Damprat FA
- Klopp Yakin Bisa Duetkan Sturridge dan Benteke
- Klopp Optimis Bisa Atasi Mandulnya Lini Depan Liverpool
- Sturridge Belum Pasti Turun Lawan Soton
- Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Southampton
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Herrera: Lawan Liverpool Lebih Besar Daripada Lawan City
Liga Inggris 24 Oktober 2015, 23:29 -
Legenda Liverpool Pertanyakan Posisi Terbaik Firmino
Liga Inggris 24 Oktober 2015, 20:38 -
Mignolet: Klopp Buat Liverpool Kembali Yakin
Liga Inggris 24 Oktober 2015, 11:20 -
Klopp: Mau Jenius? Latih Barca Atau Bayern!
Liga Champions 24 Oktober 2015, 08:44 -
Klopp Sudah Puas Dengan Komposisi Pemain Liverpool
Liga Inggris 24 Oktober 2015, 07:46
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39