Pedro Mengaku Semakin Nyaman di Chelsea
Editor Bolanet | 8 September 2015 18:33
Pemain 28 tahun ini lebih banyak menghuni bangku cadangan ketika masih berada di Camp Nou. Itulah sebabnya, Pedro menerima pinangan Chelsea dengan proposal 21,4 juta poundsterling. Sejak berseragam The Blues, Pedro sudah mencetak satu gol dari dua laga yang dijalani di Premier League.
Saya sangat senang dengan perubahan ini, tutur Pedro seperti dikutip dari website resmi Chelsea. Saya tiba di Inggris dengan baik dan Anda dapat mengatakan saya merasa nyaman di sini [Chelsea], lanjutnya.
Pedro tengah bersama dengan Timnas Spanyol saat ini bersama dua pemain Chelsea lainnya, Diego Costa dan Cesc Fabregas. Diturunkan melawan Slovakia pekan kemarin, Pedro menunjukkan penampilan apik untuk mengantarkan Spanyol merajai grup C babak kualifikasi Euro 2016 dengan kemenangan 2-0. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pernah Jadi Musuh Barca, Ini Kata Pedro Soal Mourinho
Liga Inggris 7 September 2015, 23:32 -
Ini Persamaan Mourinho dengan Guardiola
Liga Eropa Lain 7 September 2015, 23:20 -
Pedro: Mourinho Membuat Saya Merasa Penting
Liga Inggris 7 September 2015, 23:11 -
Pedro Belum Temukan Rumah di London
Open Play 7 September 2015, 23:06 -
Hazard: Ronaldo dan Messi Produktif karena Main di Liga Spanyol
Liga Inggris 7 September 2015, 22:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39