Pedro: Kemenangan Atas Aston Villa, Titik Bangkit Chelsea
Editor Bolanet | 20 Oktober 2015 11:49
Chelsea memiliki catatan buruk pada awal musim ini dengan baru meraih tiga kemenangan dan dua kali seri serta empat kali kalah dari sembilan laga. Imbasnya, kini mereka terdampar di posisi 12 klasemen sementara.
Namun dikatakan Pedro, kemenangan 2-0 atas Aston Villa akhir pekan lalu bisa menjadi sinyal positif kebangkitan The Blues.
Kami senang. Kemenangan itu penting karena situasi yang sedang kami hadapi sekarang. Pada akhirnya, kami akan menjadikan kemenangan ini sebagai dasar untuk menghadapi laga-laga selanjutnya, ujarnya.
Kami harus memikirkan laga berikutnya dan tak melihat papan klasemen. Kami harus menghadapi laga demi laga, selangkah demi selangkah, melewati berbagai situasi dan mengeluarkan yang terbaik dari kami. Kami harus merasakan kemenangan lagi, membantu posisi kami dan terus positif sehingga kami bisa keluar dari situasi ini, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eden Hazard Tertarik Gabung Real Madrid?
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 23:39 -
Mourinho: Diego Costa Tak Bisa Bahasa Inggris
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 22:55 -
Chelsea Terdepan Dapatkan Pastore
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 19:47 -
Data dan Fakta Liga Champions: Dynamo Kiev vs Chelsea
Liga Champions 19 Oktober 2015, 19:38 -
Nenek Falcao Kecam Jose Mourinho dan Van Gaal
Liga Inggris 19 Oktober 2015, 19:14
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39