Pedro Datang, Pemain MU Ini Hengkang
Editor Bolanet | 4 Agustus 2015 14:37
The Sun mengklaim bahwa Louis van Gaal sudah memberikan izin pada sang pemain muda untuk bergabung dengan Bristol City dengan nilai transfer 2,5 juta poundsterling.
Lingard mencatat kesempatan bermain sebagai starter untuk kali pertama bersama Van Gaal di musim lalu, ketika tim menghadapi Swansea City di laga pembuka.
Namun demikian, kendala cedera memaksa pemain 22 tahun digantikan oleh Adnan Januzaj usai 24 menit beraksi.
Pemain muda tersebut lantas dipinjamkan ke Derby County di bulan Januari, mencetak dua gol dari 14 penampilan.
Meski ia lantas tampil apik di pra-musim, Lingard nampaknya tidak masuk dalam rencana Van Gaal musim depan.
Kepergian sang pemain akan terjadi bertepatan dengan kedatangan Pedro Rodriguez, yang kabarnya akan dibeli dengan harga 22 juta poundsterling dari . [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selesaikan Transfer Pedro, Ed Woodward Terbang ke Spanyol?
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 19:18 -
Hamann Pilih Pedro Ketimbang Di Maria
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 17:31 -
Cari Solusi Cedera Khedira, Juventus Inginkan Pemain Barcelona
Liga Italia 3 Agustus 2015, 15:50 -
Ibu Pedro Konfirmasi Anaknya ke MU?
Liga Inggris 3 Agustus 2015, 15:30 -
MU dan Barca Belum Sepakat Soal Pedro
Liga Spanyol 3 Agustus 2015, 15:22
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39