Pecundangi West Brom, Lingard Puji Lukaku dan Suporter MU
Afdholud Dzikry | 18 Desember 2017 10:45
Bola.net - - Winger Manchester United, Jesse Lingard memberikan pujiannya kepada Romelu Lukaku dan juga suporter yang terus memberikan dukungan pada tim di masa-masa sulit.
Manchester United memiliki lawatan yang sulit saat berkunjung ke The Hawthorns, markas West Brom dalam lanjutan Premier League. Tim asuhan Jose Mourinho tersebut sukses meraih kemenangan dengan skor 2-1.
Romelu Lukaku mencetak gol pembuka pada menit ke-27 sebelum Lingard menggandakannya delapan menit kemudian. Namun di babak kedua, tuan rumah memperkecil skor lewat aksi Gareth Barry pada menit ke-77.
Gol Lukaku mirip dengan gol yang dia cetak melawan Bournemouth, dia memiliki pergerakan hebat di dalam kotak penalti dan akan mencetak gol-gol sepanjang waktu, ujarnya.
Selain Lukaku, pemain dari akademi Manchester United tersebut juga memuji dukungan yang diberikan suporter pada pertandingan tersebut.
Pemain ke-12, para fans, selalu di belakang kami dan selalu mendukung kami tak peduli kami menang, kalah atau imbang. Ini luar biasa untuk memiliki mereka seperti hari ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan West Brom vs Manchester United: Skor 1-2
Liga Inggris 17 Desember 2017, 23:15 -
Video: Man City Ejek Man United yang Parkir Bus
Open Play 17 Desember 2017, 18:20 -
Mourinho: Manchester United Bukan Sirkus
Liga Inggris 17 Desember 2017, 05:00 -
Serbinator Lantang Teriakkan Manchester City Belum Pasti Juara
Liga Inggris 17 Desember 2017, 02:00 -
Dipuji Khusus Mourinho, Pemain MU Ini Akui Serap Ilmu Para Senior
Liga Inggris 17 Desember 2017, 01:20
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39