Pecahkan Rekor untuk Lacazette, Ini Kata Wenger
Rero Rivaldi | 19 Juli 2017 15:30
Bola.net - - Arsene Wenger mengatakan ia terpaksa mengeluarkan dana besar untuk membeli Alexandre Lacazette karena besarnya aliran dana yang ada di antara klub-klub Premier League.
mengamankan tanda tangan bintang Lyon, Lacazette, dengan dana transfer senilai 52 juta poundsterling dan mengikatnya dengan kontrak lima tahun.
The Gunners memecahkan rekor transfer mereka untuk mendaratkan pemain 26 tahun, di mana harga Lacazette melewati rekor Mesut Ozil, yang dibeli 42 juta pounds dari Real Madrid di 2013.
Bos Arsenal, Wenger, tahu bahwa klub-klub Inggris siap membayar mahal untuk pemain manapun, karena mereka rata-rata kuat secara finansial.
Dengan mempertimbangkan jumlah uang yang dihabiskan Premier League, hal tersebut ada kaitannya dengan fakta bahwa ketika seseorang tahu anda punya banyak uang, mereka akan menginginkan lebih dari anda, tutur Wenger menurut Daily Star.
Hal tersebut merupakan fakta dan konsekuensi dari betapa kayanya Premier League. Hal tersebut menjelaskan jumlah transfer yang terjadi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Coquelin: Arsenal Fokus Hadapi Musim Depan
Liga Inggris 18 Juli 2017, 19:20 -
Lacazette Diyakini Bakal Tetap Moncer di Arsenal
Liga Inggris 18 Juli 2017, 18:57 -
Selamat Datang di Turin, Wojciech Szczesny
Liga Italia 18 Juli 2017, 17:06 -
Coquelin: Piala FA Masif untuk Arsenal
Liga Inggris 18 Juli 2017, 15:30 -
Coquelin: Jangan Bandingkan Lacazette dengan Wright
Liga Inggris 18 Juli 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39