'Payet Sudah Setara Mesut Ozil'
Editor Bolanet | 17 Januari 2016 04:40
Ozil banyak mendapat pujian atas performa bagusnya musim ini, dengan memberikan 16 assist dari 20 pertandingan untuk klub Inggris, yang tengah ada di puncak klasemen sementara.
Payet sendiri sudah mencetak enam gol dan empat assist dalam 13 pertandingan usai datang ke West Ham dari Marseille di musim panas.
Dimitri Payet adalah pemain yang istimewa. Anda bisa lihat mengapa West Ham merindukan dirinya, ia ada di atas sana bersama Mesut, menurut saya. Saya akan terkejut jika ia masih bertahan di West Ham musim depan, karena semua orang tertarik padanya. Ia amat bagus. Ia akan jadi pembelian yang bagus di musim panas, tutur Merson di Daily Star.
Mereka membayar banyak uang untuknya, namun itu sepadan. Jika ia tidak cedera, maka bahkan lebih dari itu. Dan tidak ada yang menduganya.
Saya melihat dia pekan ini dan ia melepaskan umpan yang luar biasa. Anda bisa melihatnya dengan mulut terbuka. Ia ada di kelas yang berbeda dan amat bagus melihat pemain seperti dia di Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mignolet : Jangan Coret Liverpool Dari Perebutan Juara
Liga Inggris 16 Januari 2016, 20:23 -
'Arsenal Tak Tertarik Dengan Nolito'
Liga Spanyol 16 Januari 2016, 14:00 -
Usai Latihan Bersama Giroud Ungkap Kehebatan Elneny
Liga Inggris 16 Januari 2016, 05:43 -
Saingi Liverpool, Arsenal Juga Tertarik Inaki
Liga Inggris 16 Januari 2016, 05:40 -
Prediksi Stoke City vs Arsenal 17 Januari 2016
Liga Inggris 16 Januari 2016, 00:55
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39