Payet: Premier League Bantu Naikkan Level Permainan Prancis
Editor Bolanet | 15 Juni 2016 21:47
Beberapa penggawa timnas Prancis memang membela klub asal Premier League. Selain Payet, masih ada nama Olivier Giroud, Hugo Lloris, N'Golo Kante, Anthony Martial dan masih banyak lainnya.
Banyak pemain dari skuat Prancis yang bermain di Premier League, atau pernah bermain di Premier League, jadi saya tahu seberapa level permainan mereka, buka Payet kepada Mirror.
Patrice Evra mengatakan kepada saya bahwa bermain di Inggris bisa membuat level permainan kita meningkat, dan dia memang benar, sambungnya.
Menurut pemain West Ham ini, Premier League merupakan salah satu kompetisi yang paling kompetitif. Tidak lawan yang mudah dan butuh perjuangan ekstra untuk bisa mendapatkan tiga poin dalam setiap pertandingan.
Tidak ada keraguan lagi, saya telah menjadi pemain yang lebih baik setelah bermain di Inggris, tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Arsenal Bisa Dapatkan Moussa Sissoko dengan 14 Juta Pounds
- MU dan Chelsea Tertarik, Vazquez Pastikan Hengkang dari Palermo
- Liverpool Minta Laga Kontra Burnley di Matchday 2 Dimainkan di Turf Moor
- Arsenal Siap Beli Gotze dengan Mahal
- Jika Tolak Arsenal, PSG Siapkan Gaji Selangit ke Cavani
- Meski Cedera, Conte Tetap Ingin Bawa Rudiger ke Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Zouma Yakin Chelsea Bangkit
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:57 -
Ince Dukung MU Perpanjang Kontrak Carrick
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:31 -
Schalke Bantah Rumor Sane Menuju Man City
Liga Inggris 14 Juni 2016, 23:20 -
Ferdinand: Semua Orang di MU Tahu Ronaldo Akan Jadi Superstar
Liga Inggris 14 Juni 2016, 22:55 -
Willian: Saya Ingin Conte Datang ke Chelsea dengan Gembira
Liga Inggris 14 Juni 2016, 21:38
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39