Paul Pogba Kepergok di Manchester, 'MU atau City'?
Editor Bolanet | 2 Desember 2015 21:51
Paul Pogba di kota Manchester (c) Manchester Evening News
Sebagaimana dilaporkan Manchester Evening News, di Manchester, Pogba sedang mampir di sebuah restoran masakan Chinese. Ketika keluar pada pukul 11 malam waktu setempat, Pogba pun ditanya apakah tujuannya kembali Inggris untuk urusan transfer ke MU atau City.
Saya cinta Manchester, demikian jawab Pogba singkat lalu masuk ke dalam mobil dan berlalu.
Pada musim panas lalu, Pogba memang sangat erat dihubungkan dengan Manchester City. Tak terkecuali dengan MU meskipun Pogba meninggalkan Old Trafford pada tahun 2012 karena tidak mendapat tempat di tim utama.
Gelandang 22 tahun ini menjadi incaran banyak klub Eropa setelah penampilan apiknya bersama Bianconeri musim lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blanc Bantah Pastore Dilepas ke City
Liga Inggris 1 Desember 2015, 14:20 -
De Bruyne Gemilang, De Bruyne Panen Pujian
Liga Inggris 1 Desember 2015, 10:11 -
Aguero Bantah Alami Cedera Parah
Liga Inggris 1 Desember 2015, 07:06 -
Guardiola Isyaratkan Tak Bakal Pindah ke Man City
Liga Eropa Lain 30 November 2015, 22:45 -
Lovren Ingin Pertahankan Mentalitas Pemenang di Liverpool
Liga Inggris 30 November 2015, 22:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39