Parlour: Wenger Masuk Lima Manajer Top Dunia
Editor Bolanet | 12 Oktober 2016 14:49
Hal tersebut merupakan pendapat dari mantan pemain , Ray Parlour, yang sebelumnya mengatakan bahwa pria Prancis bertanggung jawab atas semua perubahan positif yang terjadi di klub, selama 20 tahun belakangan ia bekerja di sana.
Saya akan katakan bahwa Sir Alex Ferguson juga masuk dalam daftar tersebut, tutur Parlour menurut Metro.
Namun Wenger bisa masuk dalam daftar lima manajer terbaik sepanjang sejarah, menurut pendapat saya.
Saya sudah melihat banyak manajer hebat, namun ia ada di sana, bersama para manajer terbaik. Wenger sudah meraih apa yang ia dapatkan dengan kerja keras dan ia selalu ada satu langkah di depan, terkait sisi ilmiah dari permainan ini.
Arsenal akan bermain melawan Swansea City di laga Premier League yang akan berlangsung di Emirates akhir pekan nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iwobi Diklaim Sebagai Campuran Antara Okocha dan Edgar Davids
Liga Inggris 11 Oktober 2016, 21:56 -
Aaron Ramsey Beri Kabar Baik Untuk Arsenal
Liga Inggris 11 Oktober 2016, 20:33 -
Video: Iklan Kocak Cech Berjualan Topi Musim Dingin
Bolatainment 11 Oktober 2016, 17:52 -
Alex Iwobi: Fans Arsenal Sungguh Gila!
Liga Inggris 11 Oktober 2016, 17:04 -
Chamberlain Indikasikan Wenger Salah Soal Posisinya
Liga Inggris 11 Oktober 2016, 14:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39