Pardew Antisipasi Hengkangnya Demba Ba
Editor Bolanet | 28 Juni 2012 09:46
Striker asal tersebut dipilih karena lebih murah dari pemain FC Twente yang diincar The Magpies sebelumnya, Luuk de Jong. Kualitas Toivonen juga tak kalah dibandingkan dengan de Jong.
Jika datang tawaran yang menarik, saya akan melihat itu. Saat ini masih rumor, tapi saya akan melihat perkembangan dari mereka. Saya tidak tahu klub mana yang akan membuat saya tertarik, ujar Toivonen.
Sang pelatih, Alan Pardew, memang berancang-ancang melakukan pembelian striker di bursa transfer. Hal ini setelah adanya rumor bahwa striker bintang mereka, Demba Ba dikabarkan akan pergi dari St. James Park.
Kontrak Toivonen sendiri bersama PSV akan berakhir tahun 2014 mendatang. Namun dengan datangnya tawaran dari klub Liga Premier itu, mungkin dia tidak akan melanjutkan sisa kontraknya bersama Boeren.
Newcastle akan berbicara dengan Demba Ba dan transfer dengan Toivonen akan bergantung pada striker berkebangsaan itu. Apabila Ba jadi pergi, maka ini merupakan langkah cerdas yang diambil oleh Pardew.
Sebelumnya, Demba Ba memang telah diincar banyak klub. Pemain kelahiran ini begitu moncer saat membela The Toon Army musim lalu. Salah satu berita menyebutkan, di era Harry Redknapp dan menyatakan tertarik dengan striker garang ini. (foti/ctr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pardew Antisipasi Hengkangnya Demba Ba
Liga Inggris 28 Juni 2012, 09:46 -
Cabaye: Tak Ada Perpecahan di Tim
Piala Eropa 26 Juni 2012, 06:45 -
Cabaye: Kekalahan Kemarin Tidak Memalukan
Piala Eropa 25 Juni 2012, 03:00 -
Jika Gagal Dapatkan Debuchy, Newcastle Incar Boenisch
Liga Inggris 24 Juni 2012, 04:37 -
Liga Inggris 22 Juni 2012, 22:10
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39