Para Legenda Real Madrid Dukung Figo Jadi Presiden FIFA
Editor Bolanet | 16 Maret 2015 02:59
Figo mengumumkan pencalonan dirinya sebagai Presiden FIFA untuk menggantikan Sepp Blatter pada 28 Januari lalu. Langkahnya itu pun mendapat dukungan dari banyak pihak, mulai dari Jose Mourinho, David Beckham, Patrick Vieira hingga Iker Casillas.
Kini, ia pun mendapat dukungan dari para pemain yang pernah membela Los Blancos. Para pemain tersebut tergabung dalam Association of Real Madrid Veterans alias Asosiasi para Veteran Real Madrid.
Asosiasi para Veteran Real Madrid ingin memberikan dukungan pada Anda secara total jelang pemilihan Presiden FIFA. Kami ingin mengingatkan Anda bahwa kami siap melakukan apapun yang mungkin Anda butuhkan. Demikian pernyataan resmi dari asosiasi tersebut.
Pernyataan itu sendiri ditandatangani oleh Ignacio Zoco. Ia adalah Presiden dari asosiasi tersebut. Jabatan tersebut sebelumnya dipegang oleh legenda E Real, Alfredo di Stefano. [initial]
Kabar Terkait:
- Figo Pastikan Dirinya Ikuti Bursa Calon Presiden FIFA
- Ini Alasan Figo Calonkan Diri Sebagai Presiden FIFA
- Mourinho Dukung Figo 'Nyapres' FIFA
- Awal Baik Luis Figo Menuju Kursi Presiden FIFA
- Casillas Dukung Figo Jadi Presiden FIFA
- FIFA Resmi Umumkan Kandidat Calon Presiden Baru
- Vieira Dukung Figo Jadi Presiden FIFA
- McManaman Juga Dukung Figo Jadi Presiden FIFA
- Beckham Dukung Figo Jadi Presiden Baru FIFA
- Figo Ingin Piala Dunia Diikuti 48 Tim
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Lewati Raihan Golnya Musim Lalu
Liga Spanyol 15 Maret 2015, 23:04 -
Danilo Tuntas, Madrid Kini Incar Alaba
Liga Spanyol 15 Maret 2015, 22:31 -
Ferguson Rayu Ronaldo Kembali ke United
Liga Inggris 15 Maret 2015, 22:01 -
Cedera, Benzema Berlatih Sendirian
Liga Spanyol 15 Maret 2015, 07:50 -
Tanpa Busquets di El Clasico, Enrique Tak Bingung
Liga Spanyol 15 Maret 2015, 07:20
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10