Panggil Smalling Mike, Van Gaal Minta Maaf
Editor Bolanet | 22 Juli 2015 15:58
- Kejadian unik terjadi ketika Louis van Gaal bertemu awak media usai laga melawan San Jose Earthquakes, Rabu (22/7). Van Gaal harus segera minta maaf setelah lidahnya terpeleset memanggil Chris Smalling dengan sebutan 'Mr. Mike'.
Saat itu, Van Gaal sedang berbicara soal kapten dalam timnya untuk menjalani tur pra musim yang berlangsung di Amerika.
Kapten utama adalah Wayne Rooney, kedua Michael Carrick, dan tahun lalu kapten ketiga adalah Mr. Mike Smalling-- maaf, maksud saya Chris Smalling. tutur Van Gaal dalam jumpa pers tersebut.
Adapun laga melawan San Jose, MU memetik kemenangan 3-1. Masing-masing gol disumbangkan oleh Juan Mata, Memphis Depay, dan Andreas Pereira. Mata membuka keunggulan pada menit 32 lalu lima menit berselang Memphis Depay membuat skor menjadi 2-0.
Sebelum pertandingan di Avaya Stadium ini usai, San Jose sempat membuat angka menjadi 2-1 namun akhirnya Pereira membuat skor berubah 3-1 hingga pertandingan usai. [initial]
(mir/shd)
Saat itu, Van Gaal sedang berbicara soal kapten dalam timnya untuk menjalani tur pra musim yang berlangsung di Amerika.
Kapten utama adalah Wayne Rooney, kedua Michael Carrick, dan tahun lalu kapten ketiga adalah Mr. Mike Smalling-- maaf, maksud saya Chris Smalling. tutur Van Gaal dalam jumpa pers tersebut.
Adapun laga melawan San Jose, MU memetik kemenangan 3-1. Masing-masing gol disumbangkan oleh Juan Mata, Memphis Depay, dan Andreas Pereira. Mata membuka keunggulan pada menit 32 lalu lima menit berselang Memphis Depay membuat skor menjadi 2-0.
Sebelum pertandingan di Avaya Stadium ini usai, San Jose sempat membuat angka menjadi 2-1 namun akhirnya Pereira membuat skor berubah 3-1 hingga pertandingan usai. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 21 Juli 2015, 22:55
-
Lahm: Muller Bisa Saja Pergi ke United
Liga Champions 21 Juli 2015, 21:28 -
Liga Inggris 21 Juli 2015, 20:26
-
Van Gaal Pastikan Striker Misterius MU Bukan Cavani & Benzema
Liga Inggris 21 Juli 2015, 18:40 -
Smalling Bertekad Pertahankan Performa Bagus
Liga Inggris 21 Juli 2015, 17:00
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39