Pahlawan Crystal Palace Puji Karakter Timnya
Editor Bolanet | 20 Januari 2015 04:32
Tentu saja Gayle tak akan bisa mencetak dua gol bila timnya tak menunjukkan semangat comeback. Oleh karena itu striker Inggris tersebut memuji performa rekan-rekannya.
Kami meraih tiga poin yang luar biasa karena pertandingan itu adalah duel yang sangat keras namun menunjukkan karakter untuk bangkit setelah tertinggal dua gol.
Tim membantu saya untuk mencetak dua gol dan saya harap saya bisa terus melakukan hal itu bagi mereka. terangnya pada cpfc.co.uk.
Sementara ini Palace berada di posisi ke-12 dengan 23 poin. Masih belum aman karena hanya selisih empat poin dari zona degradasi. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Song: West Ham Raih Kemenangan Yang Sangat Penting
- Kapten Southampton Tak Mau Terbuai Dengan Posisi Timnya
- Liverpool Clean Sheet, Lambert Puji Mignolet
- Kiper Legendaris Jerman: Sir Alex Tak Akan Memaafkan Saya
- Lambert Ikut Senang Borini Jebol Gawang Villa
- Lupakan Arsenal, Navas Mulai Fokus FA Cup dan Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lambert Ikut Senang Borini Jebol Gawang Villa
Liga Inggris 19 Januari 2015, 23:44 -
Kiper Legendaris Jerman: Sir Alex Tak Akan Memaafkan Saya
Liga Eropa Lain 19 Januari 2015, 23:32 -
Liverpool Makin Berkembang, Rodgers Yakin Bisa Singkirkan Chelsea
Liga Inggris 19 Januari 2015, 23:03 -
Lupakan Arsenal, Navas Mulai Fokus FA Cup dan Chelsea
Liga Inggris 19 Januari 2015, 22:16 -
Semifinal Capital One Cup, Tottenham Simpan Tenaga
Liga Inggris 19 Januari 2015, 22:04
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39