'Ozil tak Setara Bergkamp di Arsenal'
Editor Bolanet | 5 September 2013 04:30
Rioch adalah orang yang membawa Bergkamp ke Highbury pada tahun 1995. Ketika itu memecahkan rekor transfer klub. Sama halnya yang dilakukan Arsene Wenger ketika mendatangkan Ozil yang menghabiskan dana sebesar 42.4 juta pounds.
Hal itulah yang memunculkan banyak anggapan dari beberapa kalangan bahwa dua pemain tersebut memiliki dampak yang sama bagi Arsenal. Namun Rioch menegaskan bahwa Ozil dan Bergkamp tak bisa disamakan. Rioch juga tidak percaya jika Ozil akan memberikan dampak besar kepada Arsenal.
Dia (Ozil) adalah pemain yang sangat berbakat dan saya pikir dia sesuai dengan gaya yang dimiliki Arsenal saat ini. Dia adalah pemain yang saya sebut halus. Dia seorang creator, bukan pencetak gol, kata Rioch kepada Radio Sky Sports.
Untuk membandingkannya dengan Dennis Bergkamp adalah salah. Dennis adalah pencetak gol serta creator. Kunci dari Arsenal adalah memiliki pencetak gol. Untuk apa dia (Ozil) menciptakan, bisakah mereka menyelesaikan? imbuhnya. [initial]
Ozil Puncaki Daftar Penjualan Termahal Real Madrid
Ozil: Wenger Membuat Saya Sadar
Joachim Loew Sulit Percaya Penjualan Ozil
Fabregas Senang Ozil ke Arsenal
5 Pemain Yang Berpotensi Kembali Meramaikan Transfer Januari 2014 (gmf/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka Akan Terbang Kembali ke Madrid
Liga Champions 4 September 2013, 23:04 -
Ozil: Wenger Membuat Saya Sadar
Liga Champions 4 September 2013, 22:24 -
Joachim Loew Sulit Percaya Penjualan Ozil
Liga Champions 4 September 2013, 21:37 -
Bale Tak Mendapat Jaminan Bermain di Madrid
Liga Spanyol 4 September 2013, 20:49 -
Fabregas Senang Ozil ke Arsenal
Liga Inggris 4 September 2013, 19:17
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39