Ozil: Saya Hanya Percaya Apa Yang Dikatakan Wenger!
Editor Bolanet | 11 September 2014 17:01
Ozil yang didatangkan dari Real Madrid dengan memecahkan rekor transfer klub pada musim panas tahun lalu memang dinilai tak sebaik saat dia masih berbaju Real Madrid. Sempat mengkilap di awal musim lalu, Ozil justru menurun penampilannya setelah bulan Desember tahun lalu.
Meskipun mendapatkan kritik dari banyak pihak, Ozil menegaskan bahwa dia tak peduli dengan apa yang dikatakan orang lain tentangnya, dan menyebut bahwa apa yang dikatakan Wenger lebih penting dari semua itu.
Saya tak begitu peduli dengan pujian, karena anda harus selalu memberikan yang terbaik di lapangan. Saya sangat bangga bermain untuk klub dengan begitu banyak penggemar, tapi tujuan saya adalah yang pertama untuk membantu tim di lapangan dan saya melakukan itu, ujarnya.
Apa yang paling penting bagi saya adalah apa yang pelatih pikir tentang saya. Dia memberi saya kepercayaan dan dia tahu potensi yang saya miliki. Saya harus bersyukur bahwa dia memberi saya kepercayaannya dan saya berpikir bahwa bila dia mengatakan saya bermain cerdas, maka dia mungkin benar, tandasnya. (ars/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramsey Berharap Bisa Tampil Lawan Man City
Liga Inggris 10 September 2014, 23:25 -
Walcott Sarankan Welbeck Untuk Lebih Egois
Liga Inggris 10 September 2014, 19:30 -
Koscielny: Banyak Pemain Bisa Gantikan Giroud
Liga Inggris 10 September 2014, 19:22 -
'Di Arsenal, Welbeck Akan Lebih Baik Ketimbang Saat di United'
Liga Inggris 10 September 2014, 19:15 -
Koscielny Sesalkan Cederanya Giroud
Liga Inggris 10 September 2014, 19:02
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39