Ozil Nantikan Hujan Gol Alexis Sanchez di Arsenal
Editor Bolanet | 11 September 2014 09:22
- Mesut Ozil mengaku senang bisa mendatangkan pemain kelas dunia seperti Alexis Sanchez, dari di musim panas ini.
Pemain asal Jerman sebelumnya direkrut oleh klub dengan dana 42,5 juta poundsterling musim panas lalu, dan jejaknya diikuti oleh Sanchez, yang diharapkan bakal menjadi mesin gol anyar kubu London.
Bukan hanya saya, namun saya pikir semua anggota tim sekarang senang, karena kami mendapatkan pemain kelas dunia, tutur Ozil pada Arsenal Player.
Ia sudah bermain di Barcelona dan mencetak banyak gol, jadi anda tahu ia punya kualitas dan kami amat puas dengan dirinya. Saya yakin kita akan melihat banyak gol dari dirinya di musim kompetisi kali ini, pungkasnya.
Sanchez sejauh ini baru mencetak satu gol untuk Arsenal di laga kompetitif, kala The Gunners mengalahkan Besiktas di play-off Liga Champions. [initial]
(ars/rer)
Pemain asal Jerman sebelumnya direkrut oleh klub dengan dana 42,5 juta poundsterling musim panas lalu, dan jejaknya diikuti oleh Sanchez, yang diharapkan bakal menjadi mesin gol anyar kubu London.
Bukan hanya saya, namun saya pikir semua anggota tim sekarang senang, karena kami mendapatkan pemain kelas dunia, tutur Ozil pada Arsenal Player.
Ia sudah bermain di Barcelona dan mencetak banyak gol, jadi anda tahu ia punya kualitas dan kami amat puas dengan dirinya. Saya yakin kita akan melihat banyak gol dari dirinya di musim kompetisi kali ini, pungkasnya.
Sanchez sejauh ini baru mencetak satu gol untuk Arsenal di laga kompetitif, kala The Gunners mengalahkan Besiktas di play-off Liga Champions. [initial]
Baca Juga:
- Baru Satu Laga, Balotelli Sudah Untungkan Liverpool 50.000 Pounds
- Berlatih di Liverpool, Balotelli Kesulitan Kenakan Celana
- Diberi Peran Striker, Welbeck Yakin Bisa Terus Alirkan Gol
- Dalglish: Balotelli Didukung Atmosfer Sempurna Liverpool
- Van Persie Sanjung Kehadiran Falcao di United
- EA Rilis Video Tutorial Selebrasi FIFA 15
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramsey Berharap Bisa Tampil Lawan Man City
Liga Inggris 10 September 2014, 23:25 -
Walcott Sarankan Welbeck Untuk Lebih Egois
Liga Inggris 10 September 2014, 19:30 -
Koscielny: Banyak Pemain Bisa Gantikan Giroud
Liga Inggris 10 September 2014, 19:22 -
'Di Arsenal, Welbeck Akan Lebih Baik Ketimbang Saat di United'
Liga Inggris 10 September 2014, 19:15 -
Koscielny Sesalkan Cederanya Giroud
Liga Inggris 10 September 2014, 19:02
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39